Latest News

Lowongan kerja/Loker 2016 Staff QA PT. Beton Perkasa Wijaksana - Tangerang

Lowongan kerja 2016, Loker tangerang, Perusahaan PT.beton perkasa wijaksana sedang mencari untuk posisi staff QA yang ditempatkan daerah tangerang.


Tentang PT.BETON PERKASA WIJAKSANA

Berdiri pada 31 Maret 1983 pelopor dari perusahaan POLA Group, PT BETON PERKASA WIJAKSANA menjadi perusahaan pertama di Indonesia dengan satu spesifikasi bisnis Formwork & Scaffolding System.

Sekarang sebagai pemimpin pasar di dalam system Formwork & Scaffolding untuk bangunan pencakar langit atau proyek konstruksi dan dipercaya oleh kontraktor dalam dan luar negeri juga perusahaan yang bekerja sama dengan perusahaan tersebut.

Untuk meningkatkan daya saing SDM dan untuk mendukung program Human Resources Development, maka PT BETON PERKASA WIJAKSANA membutuhkan kandidat-kandidat untuk dapat mengisi posisi-posisi yang ada.

Industri perusahaan


PERSYARATAN
  • Pria, usia maks 27 tahun
  • Pendidikan min. D3 teknik mesin
  • Pengalaman min.1 tahun
  • Memahami konsep mutu secara umum
  • Mampu membaca gambar & menggunakan alat ukur
TUGAS
  • Melakukan pemeriksaan komponen di supplier
  • Melakukan audit terjadwal & berkala di supplier
  • Melaksanakan Proses Pembuatan Prosedur/Ik Mutu Yang Baru
  • Melaksanakan Kalibrasi Master Alat Ukur Dan Verifikasi  Alat Ukur
  • Menganalisa Komplain Baik Dari Internal Maupun Eksternal
DOKUMEN YANG DIBUTUHKAN
  • Surat lamaran & cv
  • Foto copy ijazah & transkip nilai
  • Foto copy ktp & sertifikat training (bila ada)
  • Foto 4x6


Jika Anda tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas, kirimkan resume lengkap dan pas foto terbaru Anda ke alamat:

PT BETON PERKASA WIJAKSANA
Jl. Raya Serang Km. 16,7 Cikupa – Tangerang Banten



2 Responses to "Lowongan kerja/Loker 2016 Staff QA PT. Beton Perkasa Wijaksana - Tangerang"

  1. Informasinya sangat membantu terima kasih.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sama-sama mas Galih, Share keteman atau saudara semoga berkah amiiiin.

      Delete

berkomentarlah dengan bijak, sopan dan tidak mengandung kata-kata SARA, Untuk para pembaca yang merasa kebingungan bagaimana cara Melamar pekerjaan, Silahkan isi kolom komentar insyaallah admin akan membalasnya. Mohon maaf apabila pertanyaan tidak langsung dibalas karena admin tidak selalu Online di blog ini.